CATEGORY: Golongan II

Diklat Prajabatan Golongan II Angkatan VI

Course Access: Lifetime
Course Overview

Diklat Prajabatan Golongan II bertujuan untuk membentuk PNS yang profesional yaitu PNS yang karakternya dibentuk oleh nilai-nilai dasar profesi PNS, sehingga mampun melaksanakan tugas dan perannya secara profesional sebagai pelayanan masyarakat. 

Sasaran penyelenggaraan Diklat Prajabatan adalah terwujudnya PNS yang profesional.

Diklat Prajabatan Golongan II ini diselenggarakan dari tanggal 11 Agustus s.d. 12 September 2015.

Tahapan Diklat Prajabatan :

1. On Class 1 : tanggal 11 Agustus –  22 Agustus 2015

2. Off Class (Magang) : tanggal 24 Agustus – 8 September 2015.

3. On Class 2 : tanggal 9-12 September 2015

UJIAN/ Seminar Aktualisasi : Tanggal 10 September 2015